Senin, 11 Juni 2012

WASPADA MEMILIH TEMPAT BELI PISAU ULIR


Pengalaman dilapangan saat dibazar-bazar, pameran... Saya sangat jarang hampir tidak pernah ketemu pedagang Kentang Ulir yang juga adalah pembuat/penjual Pisau Ulir.

Banyak yang jual pisau ulir tapi tidak bisa menerangkan bagaimana mengelola usaha tersebut. Karena mereka hanya menjual alatnya saja. Coba tanyakan secara detail mengenai usaha Kentang Ulir. 

KALAU SAYA, BEBERKAN BAGAIMANA MENGELOLA USAHA KENTANG ULIR DI BLOGER INI SECARA DETAIL. BAHKAN BAGI YANG MAU MAMPIR KE STAND SAYA, SAYA AJARKAN WALAU TIDAK SAMA SEKALI MENJADI COSTUMER/KLIENT SAYA.

SOAL MATA PISAU.
Kebanyakan pedagang pisau ulir memprotek mata pisaunya agar pembeli harus kembali kepadanya.
Mereka klaim anti karat, tajam dan sebagainya.

PISAU BUATAN SAYA MATA PISAUNYA BEBAS/MUDAH DIDAPAT.
Pisau Ulir buatan saya menggunakan mata pisau dari Pisau Cuter (banyak di toko buku).
Memang pisau cuter bisa karatan, tetapi mudak mendapatkan gantinya dimana saja.
Menggantinya di Pisau Ulir juga mudah, minta bantuan ahli tehnik.

JAWAB PERTANYAAN SAYA ( Untuk yang suka bikin Pisau Ulir )
Mata pisau apa yang paling tajam dan sangat murah???
Jawaban satu-satunya adalah PISAU CUTER... mau didebatkan lagi?????

Saya sudah mencari berbagai mata pisau di Glodok (Jakarta) dan juga tempat pasar tehnik lainnya. Harganya mahal-mahal. Akhirnya nanti pembeli Pisau Ulir kalau mata pisaunya mahal.

MEREKA YANG SUDAH BELI PISAU ULIR SAYA dengan mudah merawat Pisau Ulirnya. Mereka hubungi saya untuk konsultasi usahanya saja.

PISAU CUTER MEMANG BISA KARATAN, TAPI MUDAH DAN GAMPANG MENCARINYA, MENGGANTINYA.